Sekolah Tinggi Ekonomi dan Bisnis Islam Badri Mashduqi (STEBI BAMA) merupakan perguruan tinggi yang terletak di Kelurahan Patokan Kecamatan Kraksaan Kabupaten Probolinggo Jawa Timur dengan dua Program Studi unggulan: Manajemen Bisnis Syariah (MBS) dan Manajemen Haji & Umroh (MHU).