STIE Cendekia adalah perguruan tinggi swasta di Bojonegoro yang didirikan oleh Yayasan Al Khairiyah Padangan Bojonegoro pada tanggal 30 Mei 1997 dan berada di wilayah Kabupaten Bojonegoro.
Sejalan dengan aktivitas perkuliahan, sejak berdiri denganNomor SK Pendirian No.27/D/0/1997 hingga tahun 2004, pengakuan pemerintah dan kepercayaan masyarakat, STIE Cendekia memiliki 2 (dua) Jurusan Studi yaitu Jurusan Manajemen dan Jurusan Akuntansi dengan masing-masing status terdaftar.